digtara.com – Pemerintah memalui Satuan Tugas (Satgas) Penanganan Covid-19 kembali memperbarui data penanganan pandemi virus Korona di Tanah Air. Hari ini, Minggu (1/8/2021), kasus baru positif Covid-19 bertambah 30.738 orang.
Dengan penambahan itu, total kasus Korona yang ditemukan di Indonesia sejak Maret 2020 hingga hari ini mencapai 3.440.396 kasus.
Sementara itu, pasien sembuh dari Korona bertambah 39.446 orang. Sehingga, sampai hari ini pasien yang berhasil sembuh dari Korona mencapai 2.808.538 orang.
Baca: Update Virus Korona Nasional Sabtu 31 Juli: Positif 37.284, Sembuh 39.372
Sedangkan pasien Korona meninggal dunia bertambah 1.604 orang.
Sehingga data terkahir pasien Covid-19 yang meninggal dunia berjumlah 95.723 orang.
Data penanganan pandemi Korona hari ini, dipublikasikan oleh Humas BNPB. Data ini diperbarui setiap hari per pukul 12.00 Wib.
Baca: Antisipasi Perampasan, Polisi Kawal Pemakaman Jenazah Covid-19 di Tebingtinggi
Daerah yang hari ini melaporkan penambahan kasus baru terbanyak pertama adalah Jawa Tengah dengan 4.234 kasus. Diikuti Jawa Timur dengan 3.671 kasus dan Jawa Barat dengan 2.769 kasus.
Baca: Menggigil Belum Tentu Covid-19! Memang Suhu Sedang Dingin, Ini Penyebabnya!Berikut ini sebaran kasus baru Covid-19 pada 1 Agustus:
1. Aceh: 2042. Sumatera Utara: 11793. Sumatera Barat: 7184. Riau: 12025. Jambi: 4146. Sumatera Selatan: 5477. Bengkulu: 3118. Lampung: 5819. Bangka Belitung: 44910. Kepulauan Riau: 36611. DKI Jakarta: 270112. Jawa Barat: 276913. Jawa Tengah: 423414. DI Yogyakarta: 130315. Jawa Timur: 367116. Banten: 132517. Bali: 114618. Nusa Tenggara Barat: 26019. Nusa Tenggara Timur: 88620. Kalimantan Barat: 56921. Kalimantan Tengah: 30922. Kalimantan Selatan: 66523. Kalimantan Timur: 171624. Kalimantan Utara: 52725. Sulawesi Utara: 29326. Sulawesi Tengah: 63327. Sulawesi Selatan: 79628. Sulawesi Tenggara: 12529. Gorontalo: 20030. Sulawesi Barat: 15431. Maluku: 3332. Maluku Utara: 2233. Papua: 18734. Papua Barat: 243
Berikut ini sebaran pasien sembuh dari Covid-19 hari ini:
1. Aceh: 672. Sumatera Utara: 4053. Sumatera Barat: 4564. Riau: 8465. Jambi: 2956. Sumatera Selatan: 8007. Bengkulu: 4378. Lampung: 6329. Bangka Belitung: 41810. Kepulauan Riau: 138011. DKI Jakarta: 459612. Jawa Barat: 344113. Jawa Tengah: 438714. DI Yogyakarta: 88815. Jawa Timur: 598816. Banten: 804417. Bali: 83918. Nusa Tenggara Barat: 28319. Nusa Tenggara Timur: 55320. Kalimantan Barat: 43621. Kalimantan Tengah: 25822. Kalimantan Selatan: 45323. Kalimantan Timur: 172724. Kalimantan Utara: 14525. Sulawesi Utara: 33226. Sulawesi Tengah: 19127. Sulawesi Selatan: 69128. Sulawesi Tenggara: 16629. Gorontalo: 2930. Sulawesi Barat: 6331. Maluku: 6332. Maluku Utara: 3233. Papua: 1234. Papua Barat: 92
https://www.youtube.com/watch?v=o1X66r3ek3s&pp=sAQA
Â
Positif Covid-19 Bertambah 30.738 Orang, Ini Rincian Penyebaran Kasusnya