Tok! DPR dan Pemerintah Sepakat BPIH 2026 87 Juta

BPIH 2026
Ahsan Fauzi - Kamis, 30 Oktober 2025 07:46 WIB
Humas DPR RI
Ketua Komisi VIII DPR RI, Marwan Dasopang bersama Wamenhaj Dahnil Anzar Simanjuntak konpers didampingi pimpinan dan anggota komisi VIII DPR usai menetapkan rata-rata BPIH tahun 1447 H/2026 di DPR, Jakarta, Rabu (29/10/2025).